untuk jadi jembatan buat ngelanjutin Love for Sale 3 sih menurut gw plot nya terlalu maksa ya. dan masih banyak hal yang ganjil disini dalam arti beberapa pertanyaan tentang arini dan love.inc masih ada yang belum terjawab, seperti perusahaan membayar pekerjanya dengan harga mahal tapi pelanggan ngeluarin harga yang jauh sangat murah dari gaji pekerjanya, padahal disini menekankan tentang bagaimana badan, hati dan pikiran itu hanya untuk perusahaan, lalu durasi yang terlalu singkat juga membuat film ini terkesan terburu-buru.