Film Everyday bercerita tentang Rhiannon yang jatuh cinta kepada seseorang (?) called "A" yang merasuki tubuh yang berganti ganti setiap harinya, jadi di setiap tubuh hanya mampu bertahan 24jam karena keesokan harinya sudah berada di tubuh yang berbeda.
Kesannya Rhiannon jadi seperti punya pacar banyak dan berganti ganti setiap harinya.
Sayangnya tidak diceritakan kenapa 'A' seperti itu, apakah dia itu masih hidup atau tidak, tapi sepertinya masih karena ada salah satu scene kalau 'A' tidak bisa datang ke pondok karena harus operasi paruparu tetapi juga gak dijelaskan lagi bagaimana.
Endingnya 'A' mau memberikan kehidupan yang normal kepada Rhiannon jadi mengucapkan selamat tinggal